Sabtu, 13 Desember 2014

Chord Gitar dan Lirik Lagu Sadarkan Aku - Last Child

Berikut ini adalah Kunci Gitar dari Lagu dari Last Child yang berjudul Sadarkan Aku. Single yang diambil dari album #OBTE (Our Biggest Thing Ever). Lirik Lagu dan Chord Gitar Last Child Sadarkan Aku. Setelah sukses dengan Lagu Seluruh Nafas ini yang menjadi single andalan dalam album terbaru Last Child ini, kini band yang memiliki drummer baru mulai produktif tour ke beberapa kota.

Lagu Sadarkan Aku dari Last Child ini masih bercerita seputar dunia remaja yang berbalut asmara. Bagi anda yang suka dengan lagu Sadarkan Aku dari Last Child, berikut kami paparkan Kord atau Kunci Gitar dari lagu Sadarkan Aku



Chord Last Child

Chord Gitar dan Lirik Lagu Last Child - Sadarkan Aku


Intro: D5 G5

D5                    G5
ingatkan aku teman bila ku telah lupa siapa diriku
E5                    A5
ku bukan apa apa tanpa dirimu yang meninggi kan aku dengan bahumu
D5                    G5
sadarkan aku teman bila nanti ku terbius ambisiku
E5                    A5
saat gemelap dunia butakan aku saat aku jauh dari harapanmu

E5      F#5 G5            D5       G5 A5
ingatkan aku bahwa tempat ku memang disini
E5      F#5 G5                        A5           G5 A5
pandanglah sayap ku jika ku terbang tinggi lupakan kalian

D5                                 G5
berteriak lah padaku lebih kencang agar ku tau kau disini
D5                                 G5
berteriak lah padaku lebih kencang agar ku tau ku tak sendiri

D5                    G5
slamatkan aku teman dari ke anggkuhan yang menghancurkan ku
E5                    A5
dari kejamnya dunia yang menerpakau yang seakan ku jauh dari harapan mu

E5      F#5 G5            D5       G5 A5
ingatkan aku bahwa tempat ku memang disini
E5      F#5 G5                        A5           G5 A5
pandanglah sayap ku jika ku terbang tinggi lupakan kalian

Fig1
D5                                 G5
berteriak lah padaku lebih kencang agar ku tau kau disini
D5                                 G5
berteriak lah padaku lebih kencang agar ku tau ku tak sendiri

A5 G5 F#5 E5
F#5 G5
G5 D5
D5 A5

A5 G5 F#5 E5
F#5 G5
G5 A5
G5 A5

A5 G5 F#5

D5        G5
berteriak lah
D5        G5
berteriak lah

D5                                 G5
berteriak lah padaku lebih kencang sadarkan aku kau disini
D5                                 G5
berteriak lah padaku lebih kencang sadarkan aku ku tak sendiri

D5 G5    E5 D5 C#5 D5


 Lihat Juga Kunci Gitar Bernafas Tanpamu

 Chord Gitar dan Lirik Lagu Sadarkan Aku - Last Child

Chord Gitar dan Lirik Lagu Sadarkan Aku - Last Child Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Revie Hapsari

0 komentar:

Posting Komentar